Buah Nangka yang Harum Dijadikan Keripik yang Renyah #MaylenTutorial


 Daging buah ini memiliki aroma khas yang sangat pekat dan harum, cocok sekali apabila digunakan sebagai campuran es buah atau campuran kolak. Disamping rasanya yang segar dan enak, buah ini juga memiliki banyak manfaat bagi kesehatan karena kandungan zat yang ada didalamnya seperti vitamin B, asam folat, niasin, zat besi, dan magnesium. Zat-zat tersebut cukup baik untuk tubuh, kesehatan tulang, dan sistem kekebalan tubuh. 

Kreasi pengolahan b uah nangka menjadi makanan salah satunya adalah keripik buah nangka. keripik b uah nangka adalah makanan ringan yang dibuat dari daging buah asli nangka yang telah matang dikeringkan melalui sebuah proses sehingga menghasilkan daging buah nangka yang utuh dan kering. 

Bahan baku buah nangka yang diproses dipilih melalui tahap Quality Control untuk mendapatkan daging buah yang cukup baik sebagai bahan pembuatan keripik buah. Dalam proses pengolahan buah nangka ini harus benar-benar bersih dan yang terpenting adalah tidak ada proses  pencampuran usnur kimia dalam daging buahnya seperti pemanis buatan, maupun pengawet kimia. 

Cara Membuat Keripik Nangka:

  1. Buah nangka yang segar lakukan pemotongan, selanjutnya potong ujung buah dan pisahkan antara daging dan bijinya.
  2. Rendam buah nangka yang tadi sudah dipotong ke dalam kapur sirih untuk menghilangkan lengketnya selama 5 jam.
  3. Angkat buah nangka yang tadi direndam kemudian cusi bersih buah nangka kemudian keringkan.
  4. Goreng buah nangka menggunakan Vacuum atau wajan.
  5. Goreng buah nangka sampai matang dan benar-benar kering ;
  6. angkat buah nangka yang tealh mengering lalu tiriskan.
  7. Untuk menjaga keadaan keripik tetap segar, lakukanpenyimpanan dengan baik.


Media Sosila Instagram: @maylen.crunch

Keripik Nangka Maylen!! Yummy, Yummy, Yummy, Crunchy!!!!

Komentar

Postingan Populer

Dehidrator alat yang bisa bikin keripik buah?

Buah Naga Dijadiin Keripik? Bisa Dong

DESKRIPSI KERIPIK BUAH MAYLEN CRUNCH

MANFAAT PRODUK KERIPIK BUAH MAYLEN CRUNCH

Keripik Semangka

Keripik Nanas

Keripik Pisang